I have a question, apa yang membuat kalian bertahan sampai saat ini? Mungkin sebagian dari kalian akan sulit menjawab pertanyaan ini,begitpun dengan diriku saat ini.pertanyaan yang sebenarnya sangat ini kita tanggapai tapi mengapa mpikiran dan hti kita sangat sulit untuk bekerja, Tapi aku pernah membaca sebuah quote dari sebuah media sosial yang bertuliskan "bertahanlah untuk dirimu sendiri.bertahanlah untuk film kesukaanmu,bertahanlah untuk musik favoritmu di spotify,bertahanlah untuk chapter di buku yang ingin kamu baca." Aku mulai menyadari bahwa apa yang aku baca saat itu setidaknya berguna saat ini,ketika aku mulai merasa asing dengan diriku sendiri atau aku mulai lelah dengan kehidupan yang sedang aku jalani,aku selalu ingat kata-kata itu. Aku hanya punya diriku sendiri,aku membuat keputusan untuk diriku sendiri,aku menanggung semua konsekuensi yang telah aku buat sendiri without anybody else. tapi mengapa rasanya sangat sulit menerima bahwa aku hanya punya...
I write when I feel the need to express something within me.